Monday, March 6, 2017

Cantiknya Bunga Wijaya Kusuma – 2

a9 IMG_0701

Pada suatu hari, tetangga sebelah rumah di Jonggol melakukan pemangkasan tanaman wijaya kusuma (Epiphyllum sp.) miliknya. Beberapa bagian tanaman wijaya kusuma tersebut kemudian diminta oleh istri dan ditanam disebuah polybag.

a1 IMG_0665

Beberapa waktu kemudian potongan tanaman wijaya kusuma itu pun mulai tumbuh, bertunas dan akhirnya berbunga…wah…senangnya… Karena bunga tanaman wijaya kusuma ini hanya mekar semalam saja, jadi aku pun berusaha untuk tidak lagi melewatkan kesempatan untuk bisa melihat bunga tanaman wijaya kusuma ini mekar…sebelumnya, beberapa waktu lalu, aku sudah pernah melewatkan satu kesempatan untuk bisa melihat bunga tanaman wijaya kusuma ini mekar ya…

a2 IMG_0681

Untungnya saat bunga wijaya kusuma tersebut akhirnya mekar, aku dapat menyaksikannya….wah caktiknya bunga wijaya kusuma yang sedang mekar itu ya…

a3 IMG_0679

a4 IMG_0671

a7 IMG_0693

Selain tanaman wijaya kusuma yang besar, istri juga sebelumnya sudah menanan tanaman wijaya kusuma yang ukurannya lebih kecil. Klik link berikut untuk melihat seperti apa bunga wijaya kusuma yang lebih kecil.

Klik link untuk melihat Klasifikasi ilmiah Tanaman Wijaya Kusuma

No comments:

Post a Comment

Pageviews minggu ini